Polsek Beber Gencar Lakukan Trobosan Demi Meningkatkan Kepercayaan Publik terhadap Polri 

     Polsek Beber Gencar Lakukan Trobosan Demi Meningkatkan Kepercayaan Publik terhadap Polri 

    Beber (17/01/2024), Polsek Beber Polresta Cirebon,
    Dalam upaya meningkatkan tingkat kepercayaan publik terhadap instansi Kepolisian, yang dituntut agae selalu hadir ditengah-tengah masyarakat.Berbagai pelayanan masyarakat telah dilakukan Polsek Beber demi memperbaiki citra kepolisian.

    Police Hazard atau biasa disingkat PH adalah salah satu Layanan yang diberikan Polsek Beber.Program yang selalu dijalankan tiap hari senin hingga sabtu, selalu menjadi dambaan masyarakat sekitar.
    Menurut Kapolsek Beber AKP Eddi Mulyono, Layanan PH Pagi maupun Sore adalah Murni bentuk pengabdian Polri pada masyarakat sekitar, sehingga betul-betul bisa dirasakan manfaatnya.Polsek Beber selalu berkomitmen agar bisa dekat dengan masyarakat, menjadi Polisi yang selalu di rindukan masyarakat.Setiap Pagi mulai pukul 06.30 hingga 07.15 dan Sore 14.30 hingga 15.00, kami sebar anggota di Titik dimana dirasa perlu adanya kehadiran Polri.
    Salah satunya di SMP N 1 Beber .

    Senada dengan yang disampaikan Kapolsek Beber, sebagai Kepala Kepolisian Resort Kota Cirebon, Kombes Sumarni, S.Ik, SH, MH selalu mensuport penuh semua trobosan yang membuat nilai Polri kembali positif.Tentunya program PH ini harus tetap dijaga sampai kapanpun, agar benar benar dirasakan betul masyarakat sekitar.


    Masyarakat pun menanggapi positif apa yang dilakukan oleh Program yang dibuat Polsek Beber, karena hal ini memang benae memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. 

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

     Kapolsek Waled meningkatkan kerja sama...

    Artikel Berikutnya

     Ka SPK Aiptu Slamet Budiono beserta anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Telah Menemukan Mayat di Bacan Timur, Diduga Awak Media yang Hilang Saat Insiden Speedboat Basarnas
    Polsek Beber Polresta Cirebon Lakukan Patroli Stationer Dini Hari Cegah dan Tangkal Tindak Kriminalitas
    Sinergitas TNI - Polri Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon Sambangi Pemilik Gilingan Padi/Healer Ciptakan Kamtibmas Yang Aman Dan Kondusif
    Polsek Beber Polresta Cirebon Lakukan Jumat Curhat Bersama Guru SMPN 1 Beber
    Ciptakan situasi yang aman, nyaman dan kondusif, Personil Polsek Pabuaran Polresta  Cirebon laksanakan Patroli Objek Vital, Obyek Wisata dan Tempat Perbelanjaan.
    Police go to School Bhabinkamtibmas Kelurahan Kenanga Polsek Sumber bersama  Binluh pelajar SMP Negeri 1 Sumber 
    Dekatkan Diri Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Dukupuntang Laksanakan Sambang Dialogis
    Pimpin Anev Mingguan, Ini yang di Sampaikan Kapolsek Sumber Polresta Cirebon Terhadap Anggotanya
    Pengaturan Lalu-lintas pagi hari Polsek Plered Polresta Cirebon memberikan pelayanan Prima kepada masyarakat
    Bhabinkamtibmas Rutin Sambangi Pos Kamling
    Patroli Polsek Plered Polresta Cirebon memberikan Himbauan tentang Kamtibmas kepada warga masyarakat Ds. Desa Panembahan
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Mengadakan Giat Bin Rohtal Do'a Dan Yasinan Bersama Dilakukan Di Musholah Al Mujahidin
    Polsek Gebang Polresta Cirebon  Laksanakan Patroli  Razia Knalpot yang tidak sesuai spesifikasi teknis atau knalpot Bising
    Polsek Gebang Polresta Cirebon Jum'at Curhat bersama Muspika kecamatan Gebang dan tokoh masyarakat Gebang di Aula kantor Kecamatan Gebang Kab. Cirebon
    Juru parkir liar diamankan Polsek Gempol - Polresta Cirebon.
    Patroli Sahur Polsek Talun Keliling Ke Desa-Desa
    Anggota Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon hadir di pagi hari melaksanakan pengaturan lalu lintas.

    Ikuti Kami